Cari Traffic Gratis dengan Cara Nipu?
Ada ada aja ulah blogger belakangan ini untuk melangsingkan tante alexa bagi blognya masing-masing. Mungkin kalau mainnya bener, hal itu bisa dimengerti, terlebih malah diacungi jempol. Tapi kalau mencari traffik dengan cara nipu, betapa tidak tahu malunya blogger yang seperti itu.
Kadang aku agak malas untuk urusan bertukar link, karena itu selalu memeriksa blogger yang 'katanya' sudah memasang linkku di blognya. Mungkin semua orang pasti begitu, dan baru pagi ini aku sadari bahwa tindakan yang seperti itu bisa dimanfaatkan orang untuk menipu.
Pagi ini salah satu blogku mendapat koment dari seseorang yang mengatasnamakan dirinya seorang blogger. Komentnya panjang lebar, yang intinya dia sudah menaruh link salah satu blogku di blogroll 7 blog miliknya. Setelah memberi 7 url, sekali lagi dia menekankan kalau blogku sudah masuk ke halaman blogrollnya, dan terakhir dia meminta konfirmasi jika berkenan agar memberi balasan balik pada sebuah page bertukar link.
Sebenarnya males nanggepi, tetapi karena iseng aku cuba cek dua blogroll dari 7 url itu, dan seperti yang sudah kukira, page blogroll 2 url tersebut hanya berisi url-url miliknya saja, tidak ada blogku.
Masih sedikit geram, aku cuba lirik stat alexanya, masih ndut diatas 7 jutaan. Nah, udah negatif thinking nih, kalau masing-masing blogger yang blognya mendapat koment serupa, berapa kunjungan ia dapat per hari di masing-masing blognya?Apa lagi namanya cara seperti itu kalau bukan nipu?
Bagi yang merasa melakukan itu, tulisan ini diperuntukan bagimu.
NB. Oh ya, fitur Statistik pada dashboard blogger baru bisa diaplikasikan pada account yang sudah menerapkan fitur Blogger in Draft. Caranya silahkan login ke blogger lewat url : http://draft.blogger.com/ dan fitur statistik akan muncul secara otomatis. Selain itu, dengan memakai fitur Blogger In Draft, maka kamu akan mendapatkan tampilan draft blogger yang baru, yang tentunya lebih lengkap dan juga agak lebih ribet kalau online dengan inet lemot. Tetapi bagusnya, saat upload gambar, dengan fitur terbaru kamu bisa mengatur size atau alignment gambarnya. Beda dengan draft lama, yang harus atur alignment serta size sebelum upload, jadi kalau salah size kita harus mengupload ulang.
Kadang aku agak malas untuk urusan bertukar link, karena itu selalu memeriksa blogger yang 'katanya' sudah memasang linkku di blognya. Mungkin semua orang pasti begitu, dan baru pagi ini aku sadari bahwa tindakan yang seperti itu bisa dimanfaatkan orang untuk menipu.
Pagi ini salah satu blogku mendapat koment dari seseorang yang mengatasnamakan dirinya seorang blogger. Komentnya panjang lebar, yang intinya dia sudah menaruh link salah satu blogku di blogroll 7 blog miliknya. Setelah memberi 7 url, sekali lagi dia menekankan kalau blogku sudah masuk ke halaman blogrollnya, dan terakhir dia meminta konfirmasi jika berkenan agar memberi balasan balik pada sebuah page bertukar link.
Sebenarnya males nanggepi, tetapi karena iseng aku cuba cek dua blogroll dari 7 url itu, dan seperti yang sudah kukira, page blogroll 2 url tersebut hanya berisi url-url miliknya saja, tidak ada blogku.
Masih sedikit geram, aku cuba lirik stat alexanya, masih ndut diatas 7 jutaan. Nah, udah negatif thinking nih, kalau masing-masing blogger yang blognya mendapat koment serupa, berapa kunjungan ia dapat per hari di masing-masing blognya?Apa lagi namanya cara seperti itu kalau bukan nipu?
Bagi yang merasa melakukan itu, tulisan ini diperuntukan bagimu.
NB. Oh ya, fitur Statistik pada dashboard blogger baru bisa diaplikasikan pada account yang sudah menerapkan fitur Blogger in Draft. Caranya silahkan login ke blogger lewat url : http://draft.blogger.com/ dan fitur statistik akan muncul secara otomatis. Selain itu, dengan memakai fitur Blogger In Draft, maka kamu akan mendapatkan tampilan draft blogger yang baru, yang tentunya lebih lengkap dan juga agak lebih ribet kalau online dengan inet lemot. Tetapi bagusnya, saat upload gambar, dengan fitur terbaru kamu bisa mengatur size atau alignment gambarnya. Beda dengan draft lama, yang harus atur alignment serta size sebelum upload, jadi kalau salah size kita harus mengupload ulang.
hehe...
BalasHapuskalau aku mah blum kepikiran sama traffic,
yang penting ngeblog aja dulu....
aku juga sering tuh kaya gtu.... ya maklumin aja deh makanya aku paling males nanggapin Xlink klo cuma yang mampir sekali abiz itu sirnah hhe...
BalasHapusslam knal ya, aku Follow sekalian(DJ SIte)...
Semangat N hapy blogging!!!
bole di coba ga yah??
BalasHapus*gubraks
aku juga sebel sama blogger yg maunya tukeran link mulu, tapi sebenarnya link kita gak dipasang tuh. huuu...hehehe.apa kabar nchi?
BalasHapussibuk terus nona atu ini :) miss u ah :)
BalasHapusTukeran Link yuk :D
BalasHapusLinkmu udh tak pasang dari setahun lalu lho.
aku juga nyari traffic..
Traffic light tapi..
hehehe
Nchi...dicari mas Joddie tuh..
Nah, kan ada tuh peribahasa lama, kerjalah trafik hingga ke negeri china - he he, kalau ndak salah mirip-mirip begitulah :).
BalasHapusTerkadang buat kesal juga tapi tak ada guna mengesalkan hal ini...
BalasHapusSalam kenal ya..
hm..buat saya, link teman2 blogger udah masuk di blogroll jadi kalo ada yg update bisa dikunjungi =)
BalasHapusDatang buat mengkoreksi pertanyaan mocha chi :
BalasHapusNchi, mbun kurang paham dengan apa yg nchi tanyakan coba langsung ke inti pertanyaan atau Klau bleh mbun mau liat juga totorial software hj split biar mbun analisa pertanyaan nchi tersebut. Maaf sebelumnya...
Ngga kepikiran juga trafic, bisa ngeblog udah senang, punya teman udah senang ngga kepikiran sampe kesitu, kalo ada yg follow dan baca Alhamdulilah kalo ngga ya ngga apa-apa blog kan kayak diari tempat mencurahkan perasaan bukan untuk sarana mengetopkan diri, kalopun jadi ngetop itu bonus...he...he...
BalasHapusOwh..ia mba', saya juga dapet.
BalasHapusKalimatnya manis bener tu orang.
Tapi untung aja komentarnya langsung dianggap SPAM, jadi otomatis gak di publish.
bikin males ya...
BalasHapuslangsung babat aja
waaaah aku ga suka cara seperti itu mba
BalasHapuskeep smile
Nggak usah dihiraukan aja mbak.
BalasHapusbtw, saya tau orang itu.. Orang itu adalah saya.
Hehehehe... *kabur*
mampir yah.......
BalasHapusHahaa... bener bgt, tukar link q juga sring kesel...hhhmm
BalasHapussalam kenal :)
haha...itumah ulah blog yang kurang sholeh..kalo mau menjadi teman baiku coba bos mampir ke blog ku www.sholeh.co.tv mudah mudahan saja kita bisa silaturahmi...
BalasHapusOk, selamat ngeblog aja, semangat selalu, salam dari http://tips.tr1cks.com
BalasHapus